PIPAS Lapas Tembilahan Ikuti Webinar Nasional Bertajuk Kewirausahaan

    PIPAS Lapas Tembilahan Ikuti Webinar Nasional Bertajuk Kewirausahaan

    Tembilahan - Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan (PIPAS) Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tembilahan mengikuti Webinar Nasional bertajuk Kewirausahaan, Rabu (28/02/2024). Bertempat di Ruang Sekretariat Pembangunan Zona Integritas, tampak para Ibu-Ibu PIPAS Lapas Tembilahan mengikuti jalannya kegiatan Webinar dengan seksama.

    Penasihat Utama PIPAS, Ny. Reynhard Silitonga, menjelaskan bahwasannya ada begitu banyak peluang yang dapat kita eksplorasi, bahkan sebagai ibu-ibu yang berdedikasi.

    "Mari kita bersama-sama memahami potensi kewirausahaan di kalangan kita. Ada begitu banyak peluang yang dapat kita eksplorasi, bahkan sebagai ibu-ibu yang berdedikasi, " tuturnya.

    Ny. Reynhard menambahkan bahwasannya kewirausahaan bukan hanya tentang peluang, tetapi juga menghadapi tantangan.

    "Kewirausahaan bukan hanya tentang peluang, tetapi juga menghadapi tantangan. Dalam diskusi ini, kita akan menggali kedua aspek tersebut untuk mempersiapkan diri dengan lebih baik, " pungkasnya.

    Penasihat Utama PIPAS juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh PIPAS di seluruh Indonesia yang telah mengikuti Webinar dengan tertib.

    NANDA PRAYOGA

    NANDA PRAYOGA

    Artikel Sebelumnya

    Disaksikan Jemaah Masjid Al-Ichwan Lapas...

    Artikel Berikutnya

    Kepala Lapas Tembilahan Hadiri Pencanangan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Ikuti Kami